Tidak terasa, sudah 201 artikel dalam newsletter Digital Transformation Captain (DTC). Awalnya saya membuat DTC ini untuk mengangkat berbagai tema dalam diskusi terkait transformasi digital yang digalakkan di negara kita.

Dalam perjalanannya, ada beberapa kegiatan transformasi digital yang kami pernah buat. Diantaranya adalah,

ACCI dan APTIKNAS Gelar Digital Technology Indonesia Bertema Digital Transformation and Industry 4.0

https://www.kominfo.go.id/content/detail/14716/acci-dan-aptiknas-gelar-digital-technology-indonesia-bertema-digital-transformation-and-industry-40/0/sorotan_media

BISKOM dan APTIKNAS Gelar ‘Indonesia Innovation Award 2019’

Kemudian muncul kegiatan Digital Transformation Indonesia (DTI-CX) yang diadakan di tiap periode AGustus sejak tahun 2022.

DTI-CX Tahun 2022

Dan kembali tahun ini akan berlangsung di tanggal 31 Juli – 1 Agustus 2024.

Pastikan kehadiran anda disana untuk melihat geliat transformasi digital di Indonesia dengan mendaftarkan diri di link berikut https://bit.ly/dti24_aptiknas

Lalu, saya melihat ada bagian yang kami bisa terlibat lebih dalam dan bukan hanya dalam bentuk kegiatan conference tahunan. Itulah yang kami kembangkan dalam INDOBITUBI.

  1. Group di Linkedin https://www.linkedin.com/groups/10324593
  2. Whatsapp Group (berbayar 200k satu kali) https://eventcerdas.myr.id/membership/komunitas-indobitubi-52598

Melaluinya saya dan tim akan membuat berbagai kegiatan terkait transformasi digital, khususnya terkait dengan IT dan B2B Skills. Mengapa harus dibuatkan komunitas ?

Dalam kegiatan EVENTCERDAS, umumnya diberikan akses secara free (tidak berbayar). Untuk workshop, seminar, webinar, dan kegiatan lainnya secara EKSLUSIF akan diberikan hanya via INDOBITUBI.

Demikian juga untuk DISKON dan AKSES KHUSUS hanya diberikan di komunitas INDOBITUBI. Bila melalui WAG maka tentu anda bisa berkomunikasi aktif dengan anggota lainnya.

Saya nantikan anda di group WAG / Group INDOBITUBI. Salam sukses luar biasa.

Fanky Christian, founder KOMUNITAS INDOBITUBI